Paguyuban Banten Mendampingi Asesor UNESCO Ke Pembuat Golok Banten
Endang Suherman Sekretaris Wilayah dan Rohaendi Bidang Budaya dan Pariwisata Paguyuban Pasundan Banten bertugas mendampingi Prof. Ignatius Asesor UNESCO. Kegiatan ini merupakan bagian dari suksesi Golok Banten ke UNESCO, yang…
Selamat Kepada Pemerintah Provinsi Banten Atas Di Raihnya Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik 2022
Ketua Paguyuban Pasundan Banten Dr. Nana Supiana mengucapkan selamat kepada Pemerintah Provinsi Banten Atas Di Raihnya Penghargaan Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2022.
Toni Anwar Mahmud marengan Pj Gubernur Banten dina acara awarding nasional
Toni Anwar Mahmud, S.Sos M.Sos salah saurang pangurus Paguyuban Pasundan Banten salaku kapala humas anu ayeuna jadi Ketua Komisi Penerangan Banten, narima pancén pikeun marengan Pj Gubernur ka pamaréntah pusat…
Ketua Paguyuban Pasundan Dukung Provinsi Banten Berdaulat Pangan
Ketua Paguyuban Pasundan wilayah Provinsi Banten, Nana Supiana mengatakan Provinsi Banten memiliki landasan hukum yang mengatur upaya kedaulatan pangan, yakni Peraturan Daerah (Perda) Nomor 2 Tahun 2017 tentang Penyelenggaraan Pangan…
Paguyuban Pasundan Banten gelar seni budaya, pameran kuliner dan produk kerajinan tangan
Paguyuban Pasundan Provinsi Banten gelar seni budaya, pameran kuliner dan pameran produk kerajinan tangan dari para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) se-Provinsi Banten, yang berlangsung di Alun-Alun Kota…
Paguyuban Pasundan Bersama Pemkot Serang Siap Melestarikan Budaya Lokal
Serang, Pengurus Paguyuban Pasundan Wilayah Banten, mengadakan kunjungan silaturachim kepada Walikota Serang, Syafrudin, di Kantor Walikota Serang, Selasa (9/11/2022). Dalam pertemuan tersebut digagas kolaborasi dengan Pemerintah Kota Serang dalam ngamumule…
Pasundan Wilayah Banten Gelar Halal Bi Halal
CILEGON – Paguyuban Pasundan Wilayah Banten mengadakan Halal bi halal yang bertempat di Saung Rumah Peradaban Banten. Minggu (5/6/2022) Sebagai tuan rumah ketua Paguyuban Pasundan Kota Cilegon, tentunya menyambut hangat,…
Pasundan Banten Jaga Persatuan dan Berantas Kemiskinan
Serang – Ketua Pengurus Besar (PB) Paguyuban Pasundan Prof. Didi Turmudzi melantik Pengurus Paguyuban Pasundan Wilayah Banten Periode 2022-2027 di Alun-Alun Barat Kota Serang, Sabtu 24 September 2022. Didi meminta…
Teras Ki Sunda
Selamat Datang Teras KiSunda adalah galery produk Kasundaan salah satu unit usaha retail Paguyuban Pasundan Banten dibawah Koperasi Pasundan Banten. Merupakan etalase berbagai produk kasundaan mulai produk kerajinan tangan etnik…